Wednesday, December 7, 2016

Tutorial Java Pemula - Menggunakan library util.scanner

Bahasa pemrograman java sangat kaya dengan library utility yang disediakan untuk membantu para programmer menyelesaikan pekerjaannya dalam membuat program. Salah satu utility di java adalah scanner. Fungsi scanner ini untuk merekam apa saja yang diinputkan melalui keyboard kita, dan nanti akan ditampilkan oleh java.

Langsung saja contoh dari program yang bisa sobat praktekkan dengan IDE Netbeans
1.Buka IDE Netbeans anda, buat project baru dengan nama java2.
2.Tulislah script program di bawah ini:

note: baris 1 adalah keterangan dari nama package. Baris kedua adalah perintah untuk memanggil utilitas scanner yang sudah ada di Java. Baris 7 berfungsi untuk mendefinisikan variabel java2 yang akan menyimpan input dari keyboard yang akan kita ketikkan. Baris 8 berfungsi untuk menampilkan hasil dari apa yang akan kita ketikkan nanti, dan di dalam kurung tersebut memberikan perintah bahwa hasil output akan muncul di baris selanjutnya. Berikut hasil running ketika program di atas di jalankan:

Sekian tutorial yang kedua ini, silahkan baca di tutorial selanjutnya

0 comments:

Post a Comment